Banyak yang mengatakan kalau harga tiket pesawat saat ini semakin mahal, yang membuat banyak orang mengalihkan budget traveling-nya ke sarana transportasi lainnya selain pesawat. Namun bagi sebagian orang, seperti para profesional, pebisnis atau para traveler yang tidak mempermasalahkan harga, maka perjalanan dengan pesawat adalah suatu kebutuhan, untuk bisa mempercepat waktu tempuh. Tentu saja banyak cara dan trick yang bisa dilakukan untuk bisa mendapatkan tiket pesawat, misalnya dengan memesannya sebelum hari keberangkatan. Begitu pula kali ini, untuk mempermudah mendapatkan tiket pesawat Anda bisa memperhatikan cara mudah beli tiket pesawat via BRImo, cepat dan praktis.

beli-tiket-pesawat-via-brimo
Ilustrasi (Gambar: instagram.com/brilianpematangsiantar/reel/)

BRI sebagai salah satu bank terbesar di Indonesia, sudah memberikan fasilitas terbaik bagi Anda yang sering bepergian atau melakukan perjalanan dengan menggunakan pesawat. BRImo sebagai aplikasi super apps, menjadi pilihan terbaik saat ini bagi para profesional dan para pebisnis untuk membeli tiket pesawat, karena aplikasi ini sudah terbukti memberikan kemudahan dan kenyamanan dalam proses pembelian tiket pesawat.

BRImo, Pilihan Mudah dan Cepat Membeli Tiket Pesawat di Era Digital

Di era seba digital yang semuanya dituntut dilakukan dengan cepat, maka dibutuhkan seperangkat peralatan canggih yang bisa membantu para profesional dan para pebisnis untuk membantu melakukan aktivitas hanya dengan sentuhan jari.

BRImo Financial Super App menjadi solusinya. Dengan aplikasi ini Anda bisa mendapatkan tiket pesawat dengan aman dan sesuai rencana. Selain itu, dalam proses tersebut tidak hanya bisa memilih jadwal penerbangan, tetapi juga bisa mempertimbangkan harga tiket pesawat, nyaman dalam proses pembelian dan juga kemudahan dalam perubahan jadwal bila diperlukan

Era digital memang merubah segalanya, dengan membeli melalui online dengan menggunakan aplikasi BRImo, Anda bisa mendapatkan tiket pesawat dengan cepat dan praktis. Tidak hanya itu, Anda tidak perlu mengunduh aplikasi tambahan dalam proses pemesanan tiket.

Cukup dengan BRImo, proses pembelian tiket pesawat bisa dilakukan dengan proses yang sederhana  dan hanya dengan beberapa langkah saja.

Cara Mudah Membeli Tiket Pesawat dengan Aplikasi BRImo

Memang banyak cara untuk bisa mendapatkan tiket pesawat, namun dengan BRImo, Anda bisa melakukan pembelian dan pemesanan tiket pesawat dengan cara yang praktis, sebagai berikut:

  1. Login ke aplikasi BRImo dan pilihalah fitur “Lifestyle”.
  2. Pilih opsi “Travel”, kemudian pilih “Pesawat”.
  3. Tentukan rute, tanggal, jumlah penumpang dan juga kelas penerbangan.
  4. Pilihlah penerbangan yang diinginkan.
  5. Kemudian isi data pemesan dan penumpang.
  6. 6.Konfirmasi transaksi dengan memasukkan pin BRImo.
  7. Bila transaksi sukses, E-Tiket akan dikirim melalui e-mail.

BRImo FSTVL 2024, Peluang Mendapatkan Hadiah Setelah Beli Tiket Pesawat via BRImo

Ini dia peluang dan kesempatan bagi Anda yang sudah menjaid nasabah BRI dan terbiasa bertransaksi dengan BRImo. Ikuti BRImo FSTVL 2024, yang dilaksanakan mulai 1 Oktober 2024 sampai dengan 31 Maret 2025.

BRImo FSTVL 2024, Peluang Mendapatkan Hadiah Setelah Beli Tiket Pesawat via BRImo
(Gambar: https://drive.google.com/file/)

Ada pun BRImo FSTVL 2024 sengaja dilaksanakan untuk memberikan apresiasi kepada seluruh nasabah BRI yang tetap terus meningkatkan saldo dan juga memperbanyak transaksi dengan menggunakan BRImo, Kartu Debit dan Kartu Kredit BRI.

Untuk siapa saja Program BRImo FSTVL 2024, yaitu:

  1. Program Undian Berhadiah, merupakan Program Loyalti, kepada seluruh Tabungan BRI dalam bentuk undian berhadiah yang bersumber dari rata-rata saldo dan juga nominal BRI poin nasabah pada setiap program.
  2. Program Direct Gift (Redeem Poin) merupakan Program Loyalti yang diberikan kepada seluruh nasabah Tabungan BRI (BritAma dan Simpedes), pada pengguna e-banking (BRImo, Qlola Internet Banking, dan ATM), Kartu Debit dan Kartu Kredit BRI.

Apa saja hadiahnya?

Hadiahnya sangat menarik, dan tentu samja membuat Anda akan terbayang-bayang saat tidur lho. Apa saja hadiahnya? Kamu bisa meraih 100.000 hadiah langsung di BRImo FSTVL dan kalian bisa memenangkan hadiah undian BMW 520i M Sport, Hyundai Creta Alpha, dan kendaraan bermotor Vespa Primavera! 

Dan jangan lewatkan juga hadiah mingguan di Friday Deals! 

Bagaimana caranya?

Caranya sangat mudah, yaitu

  1. Perbanyak menabung dan tingkatkan transaksi di BRImo FSTVL. 
  2. Perbanyak transaksi di BRImo untuk ikut BRImo FSTVL.
  3. Download BRImo sekarang!

Itu dia sedikit informasi tentang kemudahan dalam transaksi perbankan, yaitu cara mudah beli tiket pesawat via BRImo, cepat dan praktis. Semoga informasi ini bermanfaat dan menjadi referensi untuk Anda dan jangan lewatkan untuk mendapatkan kesempatan mendapatkan hadiah dalam BRImo FSTVL 2024.

 #BRImo #BRImoMudahSerbaBisa #BRImoFSTVL #BerlimpahHadiah